School of Information Systems

Pentingnya Mempelajari Outsystems

Outsystems merupakan sebuah platform yang dapat membantu sebuah perusahaan menjalankan aplikasinya dengan mudah dan cepat. Namun jika di tanya, siapa saja yang dapat melakukan pengembangan terhadap outsystem dari sebuah perusahaan? Yaitu Mobile Developer dan Web Developer. Outsystem juga dapat diakses secara online oleh para developer seperti mobile development, web development, architecture, modelling business processes, Front end, UX/UI, Outsystems DevOps, dan Outsystems SysOps.

            Ada beberapa boot camps yang disediakan oleh outsystems yaitu :

  • Developing Outsystems Web Application
  • Developing Outsystems Mobile Apps
  • Mobile for Outsystems Developers
  • Advanced developer
  • Support Engineer

Kemudian, ada juga beberapa sertifikasi yang dapat diterima dalam pembelajaran outsystems, yaitu :

  • Associate Developer
  • Professional Developer
  • Expert Developer
  • Support Engineer

Untuk melengkapi training yang dilakukan, ada beberapa sumber online yang dapat dipelajari seperti :

  • Product Documentation
  • Sample Application
  • Pre-built components
  • User community

Sumber :

https://www.outsystems.com/evaluation-guide/what-are-the-outsystems-training-options/

Cindy Nataliana